
Lebih dari 2000 website WordPress dilaporkan terinfeksi dengan script berbahaya yang dapat menghadirkan serangan keylogger dan juga in-browser cryptocurrency miner CoinHive. (more…)
Lebih dari 2000 website WordPress dilaporkan terinfeksi dengan script berbahaya yang dapat menghadirkan serangan keylogger dan juga in-browser cryptocurrency miner CoinHive. (more…)
Website yang atraktif dan konten yang menarik tentu dapat mengundang lebih banyak pengunjung. Sambil membuat konten yang menarik untuk website kamu, kamu juga harus mendesain dengan tampilan yang atraktif.
Jika kamu menggunakan WordPress untuk membangun website, ada banyak pilihan tema yang bisa kamu gunakan. Pada post kali ini saya akan membahas 5 tema WordPress responsif terbaik. Responsif berarti tema ini akan disesuaikan secara otomatis pada berbagai ukuran layar. Jadi tidak masalah pengunjung kamu mengakses website dari PC dengan monitor besar, laptop, tablet atau smartphone. Semuanya akan memiliki tampilan yang atraktif.
Berikut ini adalah daftar 5 Tema WordPress Responsif Terbaik:
Be Theme menawarkan lebih dari 300 pre-built website yang bisa kita pilih, dan tentunya tema yang ditawarkan responsif.
Dengan Be Theme, dapat membantu mempercantik desain website kamu apapun jenisnya. Dan tema ini menawarkan one-click pre-built website untuk menghemat waktu yang dibutuhkan untuk memdandani website WordPress kamu.
Setiap pre-built website masih dapat disesuaikan dengan kebutuhan kamu, jadi kamu bisa mendapatkan hasil yang benar-benar sesuai dengan harapan kamu. Dan menariknya kamu tidak butuh untuk melakukan koding apapun.
Kalium juga merupakan tema WordPress untuk berbagai jenis website, yang memungkinkan kita untuk membangun website yang responsif. Tema ini bisa digunakan untuk website online shop, blog, dan lainnya.
Tema WordPress responsif terbaik ini memiliki fitur web-building seperti Visual Composer, Revolution Slider, dan Layer Slider, serta juga hadir dengan font premium. Beberapa fitur lainnya adalah RTL-ready, dukungan multi bahasa dan kompatibel dengan WPML.
Kalium memiliki rating yang tinggi sebagai tema teratas di ThemeForest, dan juga telah menerima berbagai penghargaan.
Jika kamu lebih suka pendekatan modular atau building block untuk mendesain website, Pro cocok untuk kamu. Tema WordPress responsif terbaik ini menawarkan tampilan yang modern, dan hadir dengan tool website-creating yang menggunakan tiga building block: Header Builder, Footer Builder dan Content Builder.
Dengan tema ini, kamu dapat dengan mudah membangun berbagai jenis header hingga yang sangat kompleks. Content Builder menggunakan drag and drop. Dan Footer Builder, memungkinkan untuk membuat footer yang lengi menarik.
Unicode menyediakan segelah yang kamu butuhkan untuk mendesain website tanpa perlu melakukan coding apapun. Kamu bisa memilih desain dari banyak template yang disediakan, atau bisa juga memulainya dari awal. Tema ini cocok untuk blogger, web designer, marketer, atau kreatif, yang ingin membangun website WordPress yang eye-catching.
Website corporate atau creative, satu halaman atau banyak halaman, semua dapat TheGem lakukan. Tema ini memiliki banyak pilihan tool, konsep dan template, blog layout, protfolio layout, dan ratusan pilihan elemen desain shortcodes dan widget.
Bagi kamu yang sedang mencari hosting, Jakartawebhosting.com menyediakan WordPress Hosting, dengan kecepatan dan stabilitas pusat data dan server yang baik, up time server 99,9%, team support yang siap membantu 24 jam dan biaya langganan yang menarik.
Ingin memiliki website? Maka dua hal yang kamu butuhkan untuk memulainya nama domain dan web hosting. Nama domain itu adalah alamat website yang diketik oleh pengunjung untuk dapat mengakses website kamu.
Memilih nama domain bisa membuat kamu pusing. Pada post kali ini saya akan membahas 5 tool online yang bisa kamu gunakan untuk memilih nama domain yang tepat untuk website kamu.
Name Mesh merupakan tool yang simpel, tinggal ketik dua atau tiga keyword yang diinginkan, maka tool ini akan men-generate beberapa variasi nama domain.
Dari namanya saja kita sudah bisa menebak bahwa tool ini akan membanti kita menemukan nama domain yang tepat untuk website kita. Tinggal ketik keyword yang kamu inginkan dan langsung di-generate banyak rekomendasi, yang bisa kamu filter berdasarkan popularitas, panjannya atau secara abjad.
Tool yang satu ini menawarkan fitur yang lebih banyak dibandingkan dengan tool lainnya. Termasuk kemampuan untuk men-set prefiks, sufiks, tanda-hubung, dan jamak.
Ini tool favorit saya, bukan hanya sekedar membantu menemukan nama domain untuk website, Shopify Business Name Generator juga dapat membantu kita untuk menemukan nama bisnis yang akan kita mulai. Shopify sendiri merupakan platform eCommerce untuk membangun online store.
DomainsBot tidak hanya dapat membantu menemukan nama domain yang cocok untuk website kamu. Tool ini juga bisa kamu gunakan untuk memberitahu jika domain incaran kamu masa kontraknya akan segera berakhir.
Bagi kamu yang sedang mencari hosting, Jakartawebhosting.com menyediakan WordPress Hosting, dengan kecepatan dan stabilitas pusat data dan server yang baik, up time server 99,9%, team support yang siap membantu 24 jam dan biaya langganan yang menarik.
Semua yang kamu lakukan di internet saat ini membutuhkan password, hal ini sangat wajar karena memang jumlah serangan hacker, malware dan sejenisnya juga semakin meningkat. Tidak heran banyak tips yang menyarankan untuk membuat password yang kuat untuk semua akun yang kamu miliki di internet.
Pada post kali ini saya akan memberikan sedikit tips untuk membantu kamu membuat password yang kuat. (more…)
Baik apakah kamu menggunakan WordPress untuk membuat blog pribadi, bisnis kecil hingga website eCommerce, salah satu hal yang harus kamu prioritaskan adalah menjaga keamanannya.
Kabar baiknya WordPress mendukung plugin untuk menambah fitur yang sebelumnya tidak ada termasuk plugin untuk menambah fitur keamanan. Pada post kali ini saya akan membahas beberapa plugin keamanan terbaik untuk website WordPress yang kamu miliki. (more…)