{"id":238,"date":"2015-03-23T03:08:04","date_gmt":"2015-03-23T03:08:04","guid":{"rendered":"http:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/?p=238"},"modified":"2015-03-23T03:08:04","modified_gmt":"2015-03-23T03:08:04","slug":"jetpack-plugin","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/2015\/03\/23\/jetpack-plugin\/","title":{"rendered":"5 Alasan Penting Kita Harus Menginstall Jetpack Plugin"},"content":{"rendered":"
\"plugin<\/a>

plugin favorit wordpress<\/p><\/div>\n

Plugin Jetpack adalah plugin yang sangat bermanfaat pada penggunaan WordPress untuk saat ini. Bisa dikatakan plugin Jetpack adalah induk dari beberapa plugin karena didukuung oleh 30 fitur lebih yang berguna semua. Tentunya sangat disayangkan jika kita tidak menggunakan plugin ini, Ada beberapa alasan mengapa plugin Jetpack ini dikatakan penting untuk penggunaan WordPress kita.<\/p>\n

Baca Juga : Mengenal Plugin Jetpack<\/strong><\/a><\/p>\n

1. Mudah Diinstall, Disetup, Dipelajari<\/p>\n

Pengelola atau pembuat website pasti senang menggunakan WordPress sebagai CMS nya. Apalagi pembuat website yang memulai kegemarannya dari menulis blog, maka WordPress adalah pilihan utamanya. Karena kegemaran mereka untuk menulis tetapi harus diimbangi untuk mengelola aspek back end blog mereka. Untuk menginstall Jetpack. Sebelum kita meng-install-nya, kita harus memiliki akun WordPress.com terlebih dahulu. Hal ini diperlukan agar kita dapat menghubungkan Jetpack dengan blog kita. Kemudian langkah pertama adalah masuk ke menu Pluggins => Add New dan kemudian ketik “Jetpack” di dalam kotak pencarian. Tentunya akan kita temukan langsung pada pilihan pertama, lalu klik “Install Now” dan tunggu beberapa saat dan plugin Jetpack pun bisa langsung digunakan. Kemudian pada saat plugin Jetpack tersebut dibuka pada halaman pertama akan muncul beberapa fitur. Tapi kita tidak perlu khawatir mengenai kegunaan fitur – fitur tersebut, karena disediakan bantuan “Learn More” disetiap fiturnya, \u00a0sehingga membantu kita untuk mengetahui setiap fitur yang ada.<\/p>\n

2. Site Stats a Plus For Multi Author Blogs<\/p>\n

Tentunya banyak plugin atau software untuk mengetahui stat pengunjung dan keyword apa saja yang mereka gunakan. Tapi kendala yang sering kita temukan adalah, terkadang stat yang dihasilkan kurang akurat atau terlihat begitu rumit untuk dipahami. Dengan plugin Jetpack kita bisa mengetahui berepa jumlah pengunjung dan penggunaan keyword apa yang sering mereka tuliskan secara akurat, dan tambahan article atau halaman mana yang sering di kunjungi oleh pengunjung.<\/p>\n

3. Subscribe dan Comment Jadi Lebih Mudah<\/p>\n

Pengguna WordPress sering kali mengalami kesulitan untuk membuat mudah tampilan komentar agar banyak pengunjung yang memberikan apresiasi atau saran . Banyak pengguna yang harus susah payah untuk mencari plugin untuk menjadikan tampilan komentar jadi lebih mudah untuk digunakan dan biasanya dibutuhkan lebih dari 2 plugin. Namun dengan menggunakan Jetpack kita hanya perlu menggunakan 1 plugin.<\/p>\n

4. Sharing Ke Berbagai Social Media<\/p>\n

Tentunya ketika kita sudah menyelesaikan artikel, kita ingin menyebar luaskan artikel tersebut. Jetpack sudah menyiapkan fitur tersebut agar artikel yang kita tulis dapat di sharing ke berbagain social media seperti Facebook, Digg, Twitter, dan social media lainnya.<\/p>\n

5. Ejaan Dan Grammar<\/p>\n

Untuk kalian yang menulis artikel berbahasa inggris, akan merasa terbantu dengan fungsi dari fitur ini karna dengan mengaktifkannya, kita bisa tahu ejaan atau susunan kalimat mana yang salah. Jadi kita tidak perlu malu atau ragu lagi untuk menulis artikel yang berbahasa inggris.<\/p>\n

jakartawebhosting.com<\/a><\/p>\n

\"Jakarta<\/a>

Jakarta Web Hosting Indonesia<\/p><\/div>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"

Plugin Jetpack adalah plugin yang sangat bermanfaat pada penggunaan WordPress untuk saat ini. Bisa dikatakan plugin Jetpack adalah induk dari beberapa plugin karena didukuung oleh 30 fitur lebih yang berguna semua. Tentunya sangat disayangkan jika kita tidak menggunakan plugin ini, Ada beberapa alasan mengapa plugin Jetpack ini dikatakan penting untuk penggunaan WordPress kita. Baca Juga […]<\/p>\n","protected":false},"author":2,"featured_media":132,"comment_status":"closed","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[51,50,54,40,1],"tags":[22,14,20,89,34,15,33,28],"class_list":["post-238","post","type-post","status-publish","format-standard","has-post-thumbnail","hentry","category-cms","category-info","category-pengetahuan","category-tips","category-wordpress-tips","tag-blog-menggunakan-wordpress","tag-cara-install-wordpress","tag-cara-install-wordpress-untuk-pemula","tag-cms","tag-plugin","tag-tips-dan-trik-optimalkan-instalasi-wordpress","tag-website","tag-wordpress"],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/238"}],"collection":[{"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/users\/2"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=238"}],"version-history":[{"count":5,"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/238\/revisions"}],"predecessor-version":[{"id":251,"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/238\/revisions\/251"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/media\/132"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=238"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=238"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/wordpresshostingindonesia.com\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=238"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}